Penyebab munculnya captcha pada Google

munculnya-captcha-penyebab-google
Mungkin anda pernah mengalami ketika sedang melakukan pencarian dengan Google anda diminta memasukkan beberapa karakter dalam sebuah form isian. Kita mengenalnya sebagai captcha. Lantas apa penyebab munculnya captha Google tersebut? Secara umum captcha digunakan untuk menghindari boot atau sebuah software bekerja otomatis. Dalam bahasa lain captcha adalah semacam verifikasi untuk memastikan bahwa yang bekerja itu adalah manusia bukan bot/software. Bukankah ini sangat menjengkelkan. Disaat kita ingin mencari sebuah informasi, justru kita harus melewati proses isi captcha tersebut.

penyebab-munculnya-captcha-google


Penyebab munculnya captcha Google 

Sebenarnya kita bisa saja bersabar dengan mengisi captcha yang diminta secara benar kemudian menunggu proses dilanjutkan yang relatif tidak lama. Tapi bila kejadian ini berulang, ada baiknya kita mengetahui penyebab munculnya captcha Google.
  • adanya virus, worm, malware pada komputer atau jaringan komputer
  • adanya pemasangan software SEO yang bekerja otomatis dan melakukan proses koneksi secara terus menerus
Untuk antisipasi penyebab munculnya captcha Google 
scan dengan anti virus update terbaru
  • lepas/uninstall software yang mencurigakan
  • uninstall dan install lagi browser

Biasanya cara diatas mampu mengatasi penyebab munculnya captcha Google.